Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Sintang Paulinus mewakili Bupati Sintang membuka pelaksanaan Orientasi Kewartawanan dan Keroganisasian (OKK) Persatuan Wartawan Indonesia Kabupaten Sintang di Balai Praja Kantor Bupati Sintang pada Sabtu, 5 Oktober 2024.
Hadir pada kegiatan tersebut Kundori Ketua PWI Provinsi Kalimantan Barat, para narasumber, Triyanto Ketua PWI Kabupaten Sintang dan jajaran pengurus serta anggota PWI Kabupaten Sintang sebagai peserta OKK.
Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Sintang Paulinus mengajak dan menghimbau wartawan yang ada di Kabupaten Sintang untuk membantu dan ikut mensukseskan pelaksanaan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sintang Tahun 2024.
#terbukaituhebat #KeterbukaanInformasi #keterbukaaninformasipublik
Orientasi Kewartawanan dan Keroganisasian
05 October 2024 | Informasi PublikBerita Terkini
-
Terima Kasih dan Selamat Bertugas Bapak Drs. Paulinus, M.Si
-
Bupati Sintang Lantik Pejabat Struktural Di Penghujung Tahun 2025
-
Selamat dan Sukses Bapak Drs. IGOR NUGROHO, M.Si
-
Selamat Hari Raya Natal dan Selamat Tahun Baru 2026
-
Sidak Satgas Pangan Temukan Penyalahgunaan Gas Subsidi
-
Selamat Memperingati Hari Ibu Nasional Tahun 2025