Jln. Pattimura Kelurahan Tanjung Puri, Sintang

Pelatihan Medsos Bagi Admin OPD Kab.Sintang

04 December 2024 | Informasi Publik

Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Sintang menyelenggarakan Kegiatan Penguatan Kapasitas Sumber Daya Komunikasi Publik di OPD dengan tema “Mengelola Media Sosial yang Baik untuk OPD”, di Balai Praja Kantor Bupati Sintang pada Rabu, 4 Desember 2024.

Kegiatan dibuka oleh Drs. Paulinus, M. Si Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Sintang dan hadir sebagai peserta pada kegiatan tersebut adalah admin akun media sosial yang ada di Organisasi Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sintang.

Hadir 2 orang narasumber yakni Triyanto Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Sintang dan Syukur Saleh, S. Sos, M.A.P Kepala Bidang Komunikasi Publik pada Dinas Kominfo Kabupaten Sintang.

Dinas Kominfo Kabupaten Sintang berharap agar ke depan, admin media sosial Organisasi Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sintang memposting setiap kegiatan Kepala Dinas/Badan, Sekretaris, Kepala Bidang, Kasubbag/Kasi dan Pejabat Fungsional di media sosial masing-masing OPD.

#terbukaituhebat #keterbukaaninformasipublik

Bagikan:
Informasi Umum

Berbagai pedoman, SOP, SK PPID, dan layanan penunjang lainnya dapat Anda akses melalui menu berikut:

PPID Kabupaten Sintang

Informasi Publik

Akses berbagai jenis informasi publik dan layanan pendukung lainnya di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sintang.


PPID
Drs. Paulinus, M.Si
Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika
Berita & Hoax

Berita Terbaru & Resmi PPID Sintang

Temukan informasi publik terkini, resmi, dan terpercaya langsung dari sumbernya.

thumbnail
Malam Penganugerahan Keterbukaan Informasi Badan Publik Tahun 2025
admin  |  14 Nov 2025

Bupati Sintang, Gregorius Herkulanus Bala, didampingi Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Sintang, Drs. Paulinus, M.Si., menghadiri kegiatan Malam Penganugerahan Keterbukaan Informasi...

thumbnail
Selamat Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97
admin  |  28 Oct 2025

"Selamat Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97""Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu", marilah kita jadikan momentum Hari Sumpah Pemuda ini untuk memperkuat semangat persatuan, mengobarkan api...

thumbnail
Pemkab Sintang Gelar Upacara Sumpah Pemuda Tahun 2025
admin  |  28 Oct 2025

SINTANG – Pemerintah Kabupaten Sintang menggelar upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda (HSP) ke-97 pada Selasa, 28 Oktober 2025, Bertempat di Indoor Apang Semangai.Upacara peringatan HSP ke-9...

thumbnail
Pengukuhan Pengurus Dekranasda Kab.Sintang 2025-2030
admin  |  27 Oct 2025

SINTANG - Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Sintang, Ny. Hermina Bala, resmi mengukuhkan Pengurus Harian Dekranasda Kabupaten Sintang Periode 2025-2030. Pengukuhan terseb...

thumbnail
Pemkab Sintang Sosialisasi Manajemen Talenta ASN
admin  |  20 Oct 2025

SINTANG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sintang menggelar sosialisasi penerapan manajemen talenta Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemkab Sintang, Senin (20/10/2025) di Aula BPKSDM K...

thumbnail
Turnamen Liga ASN Kabupaten Sintang tahun 2025
admin  |  09 Oct 2025

SINTANG – Wakil Bupati Sintang, Florensius Ronny, secara resmi membuka turnamen Liga Aparatur Sipil Negara (ASN) Kabupaten Sintang tahun 2025 pada Kamis (9/10/2025) bertempat di Stadion Banin...

Kalender & Galeri Kegiatan

Dokumentasi kegiatan dan jadwal agenda dari PPID Kabupaten Sintang. Anda dapat melihat kegiatan terkini melalui galeri atau mengecek jadwal acara yang akan datang melalui kalender interaktif.

Kalender Kegiatan
Tautan Website Kabupaten Sintang

Dibawah ini adalah kumpulan link website yang ada di Kabupaten Sintang. Silakan klik pada ikon untuk melihat informasinya.

Temukan Kami di Peta

Lokasi dan tampilan langsung DISKOMINFO Kabupaten Sintang

Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID)

Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sintang.